السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتةُ ُُ … PAUD Terpadu Omah Bocah Annaafi’ merupakan lembaga pendidikan Anak Usia Dini dengan Visi Membangun Insan yang Islami, Unggul, Berkarakter, Berbudaya, Sehat dan Modern. Kurikulum berbasis Karakter dan Kecerdasan Jamak * Fun Learning * Student Centre * Model Pembelajaran…
Memahami bahasa kasih sayang anak sangat penting loh, yuk simak informasi berikut. Kebersamaan dengan Ayah Bunda adalah waktu yang yang sangat berharga untuk anak. Terkadang, Ayah Bunda lupa saat anak mengajak bermain dan seringkali menolak. “Bundaa, ayo main masak-masakan sama aku.“ “Adik main sendiri dulu…
Bermain Seru di Rumah, Bisakah? Solusi Praktis Bermain di Rumah Assalamualaikum Ayah Bunda, Di masa pandemi Covid-19 ini, pasti banyak ayah bunda yang bekerja di rumah (WFH), hal ini menjadi tantangan tersendiri untuk ayah bunda dalam mendampingi anak di rumah. Tak jarang ayah bunda merasa…
Omah Bocah Annaafi’ Back To Schhol Semester Baru Semangat Baru Ceria menyambut semester baru bersama Omah Bocah Annaafi’! Inilah kejutan kecil dan keseruan dari ustadzah Omah Bocah Annaafi agar teman-teman tetap bersemangat menyambut semester baru🥰 Yuk kita bangun semangat bermain yang ceria di rumah! Semester…
Messy Play merupakan jenis permainan yang merangsang sensor motorik anak. Messy play pada umumnya menggunakan bahan-bahan seperti pasir, lumpur, air, pewarna, tepung, jelly, atau mie. Tekstur-tekstur yang berbeda pada benda tersebut baik untuk melatih motorik anak. Messy play sangat bermanfaat bagi perkembangan anak karena merangsang…
PIJAT BAYI, KEGIATAN BERMAIN SEMBARI RELAKSASI Pijat bayi, terapi sentuhan untuk kesehatan tubuh bayi (Sumber: Dokumentasi KegiatanPijat Bayi di PAUD TERPADU OMAH BOCAH ANNAAFI’) Tahukah Bunda apakah pijat bayi itu? Pijat bayi merupakan terapi sentuhan yang berfungsi untuk relaksasi dan menjaga tubuh bayi tetap sehat.…